Membuat Dropdown List (Data Validation) di Ms. Excel

Selain berfungsi untuk memudahkan kita dalam memasukkan data, Data Validation juga berguna untuk mencegah data yang tidak valid / tidak diinginkan ke dalam Cell dengan membuat peringatan ketika data yang masukkan salah dan membuat Dropdown List. Berikut langkah-langkah menggunakan Data Validation untuk membuat Dropdown List : Buka dokumen, blok cell yang ingin dibuatkan Dropdown List kemudian … Lanjutkan membaca Membuat Dropdown List (Data Validation) di Ms. Excel

Print Data di Ms. Excel dengan Print Area

Untuk mencetak dokumen di Ms. Excel tidaklah sesimple menggunakan MS. Word dengan hanya mengklik Print dan dokumen akan tercetak rapi. Kita perlu memperhatikan apakah dokumen tersebut akan tercetak sesuai dengan apa yang ditampilkan di monitor atau malah terpotong dan tampak berantakan. Untuk itu, berikut langkah - langkah menggunakan Print Area yang berfungsi untuk memastikan kerapian … Lanjutkan membaca Print Data di Ms. Excel dengan Print Area

Pivot Table Untuk Data Kelas

Ini merupakan contoh lain dalam penggunaan Pivot Table 🙂 Siapkan data kelas yang ingin diolah; 2. Blok seluruh tabel; 3. Klik Insert, pilih Pivot Table kemudian pilih dan atur tempat untuk meletakkan Pivot Table; 4.  Pilih dan atur Fileds yang diinginkan; 5. Kemudian, akan muncul Pivot Table seperti di bawah ini.

Menggunakan Pivot Table di Ms. Excel

Pivot Table merupakan salah satu fitur yang disediakan Ms. Excel untuk meringkas, menganalisis, menjelajahi, dan menyajikan data, dan Anda dapat membuatnya hanya dengan beberapa klik. Berikut ini beberapa contoh beserta langkah dalam penggunaan pivot table : A. Daftar Belanja Barang Siapkan data yang ingin diolah; 2. Setelah itu, blok seluruh tabel kemudian klik Insert pilih … Lanjutkan membaca Menggunakan Pivot Table di Ms. Excel

Menghitung Pajak Penghasilan di Ms. Excel

Berikut langkah-langkah menghitung PPh dengan menggunakan Ms. Excel : Siapkan data yang diperlukan; 2.  Gunakan formula VLOOKUP untuk mencari gaji pokok. VLOOKUP merupakan suatu fungsi excel yang digunakan untuk mencari dan mengambil data dari suatu tabel referansi berdasarkan suatu nilai tertentu. Maka, kita menggunakan VLOOKUP untuk mengambil data pada tabel gaji berdasarkan Golongannya. Keterangan : … Lanjutkan membaca Menghitung Pajak Penghasilan di Ms. Excel

Membuat NIP dengan Microsoft Excel

NIP (Nomor Induk Pegawai) diberikan kepada setiap Pegawai Negeri Sipil termasuk Calon Pegawai Negeri Sipil. NIP terdiri atas 18 (delapan belas) digit yang terdiri dari : contoh : 199203132015121002 8 digit pertama adalah tahun, bulan & tanggal lahir, pada contoh diatas 19920313 (Tahun 1992, Bulan 03 (Maret), Tanggal 13); 6 digit berikutnya adalah tahun & … Lanjutkan membaca Membuat NIP dengan Microsoft Excel

Cell Absolute ($) pada Ms. Excel

Cell Absolute digunakan untuk  mengunci kolom atau baris agar terkait dengan menambahkan lambang $ pada sel, misalnya $A1 (kolom A seolah-olah dikunci untuk dijadikan acuan pada operasi hitung berikutnya). Berikut adalah 3 contoh penggunaan Cell Absolute : A$1 Alamat kolom A bisa berubah tetapi alamat baris 1 tetap (1 absolute) $A1 Alamat kolom A tetap … Lanjutkan membaca Cell Absolute ($) pada Ms. Excel

Formula Statistik pada Ms. Excel

Microsoft Excel dapat digunakan untuk menghitung data, salah satunya ialah menghitung menggunakan formula statistik, seperti jumlah, rata-rata, nilai maksimum, nilai minimum, dsb. Berikut adalah sebagian rumus - rumus dasar yang digunakan pada Ms. Excel : SUM SUM digunakan untuk menghitung jumlah pada tabel dengan menuliskan format =SUM(number1;...) atau dengan cara mengklik tabel yang akan di hitung jumlahnya setelah … Lanjutkan membaca Formula Statistik pada Ms. Excel